Trik dan tips Ampuh Umpan Mancing Ikan Baung Ampuh Umpan Mancing Ikan Baung - Ikan baung adalah ikan berkumis yang masih dalam keluarga ikan lele dan ikan patin, ikan ini ketika musih hujan akan banyak bermigrasi menyusuri sungai yang terutama memiliki aliran air yang deras karena ikan ini sangat gemar berenang di air yang deras. Karena ikan ini sangat banyak populasinya masyarakat menjadikan ikan ini sebagai pelengkap hobi mancingnya karena ikan baung juga memiliki sensasi tarikan yang kuat.
Umpan Mancing Ikan Baung |
Resep Umpan I
- Siapkan usus ayam sesuai kebutuhan
- 2 Butir telur itik (yang akan di ambil kuningnya)
- Lemak (lemak sapi, lemak kambing)
- Kapas secukupnya
Cara Buat :
- Masukkan beberapa usus kedalam suatu wadah.
- Campur dengan kuning telor bebek.
- Tambahkan Lemak sapi atau kambing.
- Tutup wadah dan timbun kedalam tanah.
- Biarkan kurang lebih 3 hari 3 malem.
- Gunakan kapas tersebut untuk membuat umpan dengan cara : masukan kapas kedalam ramuan umpan tadi bertujuan untuk mengambil aroma umpan atau bisa juga usus langsung di kaitkan di mata kail.
Resep Umpan II
Bahan :
- Tepung Ikan 1 bungkus
- 2 Butir Kunig telur itik (sudah direbus)
- Pelet Udang 25 gr
- 2 Bungkus Trasi
- Kapas secukupnya
- Air Secukupnya
Cara Buat : Masukan semua bahan dan campur jadi satu, tambahkan air secukupnya, dan lumatkan hingga semua bahan tercampur rata. Gunakan kapas untuk umpan agar umpan tidak hancur ketika di pakai.
Umpan Alternatif Lain
Pada dasarnya semua ikan suka dengan makanan alami kare habitat mereka sebenarnya di alam bebas tidak ada ramuan umpan. Nah untuk itu kita dapat memanfaatkan umpan alami sebagai umpan mancing ikan baung.
- Udang
- Cacing Tanah
- Jangkrik
- Ulat Daun Pisang
- Kroto
- Laron
Demikan Sajian Tentang trik dan tips Ampuh Umpan Mancing Ikan Baung Ampuh Umpan Mancing Ikan Baung Semoga Dapat Bermanfaat Bagi Para Pembaca SeputarIkan.Com Aminn .... ^_^
EmoticonEmoticon